FOSKADJA Gelar Molod Raya Esok, Ribuan Alumni Diperkirakan Hadir

NASIONAL TRIBUN

- Redaksi

Sabtu, 14 Desember 2024 - 07:41 WIB

5015 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh  – Alumni Dayah Jeumala A’Mal, Lueng Putu, Kabupaten Pidie Jaya, yang tergabung dalam  Forum Silaturrahmi dan Komunikasi Alumni Dayah Jeumala Amal (Foskadja) menggelar peringatan Maulod raya  Nabi Muhammad SAW 1446 Hijiriah, Besok Minggu 15 Desember  2024 di Asrama Haji Banda Aceh, Kota Banda Aceh.

” Insyaallah besok pada hari Minggu, 15 Desember 2024, kita akan menggelar Maulid Raya Alumni Dayah Jeumala A’Mal, Maulod kali ini, agak spesial bila dibandingkan dengan Maulod Tahun tahun lalu, selain memperingati lahirnya Rasulullah SAW, dan ajang silahturahmi, Maulod kali ini juga kita kemas dengan agenda tepung tawar,  untuk alumni yang telah sukses dalam kariernya, baik anggota legislatif dan lainnya, Esok juga kita lakukan Peusijuk untuk Bapak H Fadhullah, yang merupakan alumni Dayah Jeumala Amal Tahun 1999, yang terpilih sebagai wakil Gubernur Aceh Priode 2025 – 2039 mendatang “, Demikian kata Marzuki Hasyim , Ketua Foskadja Aceh.

Besok guru kita ayahanda Tgk H Abi Daud Hasbi, dan Abati DR Jamil Ibrahim serta Ayah Hamdani AR, Direktur Dayah Jeumala A’Mal, serta dewan guru akan hadir.

ADVERTISEMENT

https://www.profitableratecpm.com/j21m6d8p?key=ea46f487ea7d84020c8a8d4897c9e1d3

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih H Muzakir Manaf dan H Fadhullah turut kita undang bersama Forkopimda Aceh dan tamu lainnya, terang Marzuki lebih lanjut.

Untuk penceramah, kita akan hadirkan Tgk Abrar Zym S.Ag, MH, tema Maulod raya kita kali ini, “Meneladani Sifat Rasulullah, menjalin ukhuwah menjadi prekat ummat “.

Untuk ketua panitia yaitu kanda kita, Tgk Syauqas Rahmatullah S.Sos, MH, sedangkan Sekretaris TM  Husni M.Pd, untuk Alumni yang hadir kita prediksi sekitar 3000 orang, Tutup Ketum Foskadjaarzuki Hasyim jelas
(*)

Berita Terkait

Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA
Kuasa Hukum Drs. Sulaimi, M.Si Ajukan Banding Administratif ke Mendagri atas Pemberhentian sebagai Sekda Aceh Besar
Pernyataan Ketua DPR Aceh Dapat Merusak Harmonisasi Antar Lembaga
Mualem Puji Kinerja Pj Gubernur Safrizal ZA: “Memimpin Sebentar Tapi Bermakna”
Mualem Via Ketua DPRA: Pj Safrizal Orang Baik, Bek Syeh Syoh!
Disbun Aceh, Diharapkan Optimalkan PKS Melakukan Kemitraan Adil Penentuan Harga TBS
Tgk Ahmada MZ: Senator Aceh yang Menginspirasi Perjuangan untuk Pendidikan dan Kesejahteraan Daerah
FAKSI Aceh Dampingi Korban Dugaan Pemukulan Oknum TNI di Mie Gacoan Banda Aceh

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:04 WIB

Pihak Tapian Nauli Malau Akan Melaporkan Balik Lidos Girsang Atas Fitnah Dan Pencemaran Nama Baik.

Senin, 17 Maret 2025 - 11:58 WIB

Sat Narkoba Polres Simalungun Berhasil Gagalkan Peredaran 50,78 Gram Sabu dari Tebing Tinggi, Empat Orang Ditangkap

Senin, 17 Maret 2025 - 10:03 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Penanganan Bencana Banjir Bandang dan Longsor di Kota Wisata Parapat

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:33 WIB

Luar Biasa! Sat Narkoba Polres Simalungun Gulung 3 Tersangka Narkoba di 2 Lokasi Berbeda dalam Sehari

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:29 WIB

Pengakuan Fatal Lidos Memberatkan Hukuman: Mengaku Bersama Ayahnya Dan Rekannya Membakar Truk Dan Mobil Fortuner Milik Taipan Nauli Malau

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:21 WIB

Terdakwa Lidos Girsang Semangkin Terpojok, Polisi’ Ungkap Percobaan Pembunuhan

Senin, 24 Februari 2025 - 15:36 WIB

Polres Simalungun Luncurkan Program Pekarangan Pangan Lestari Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 24 Februari 2025 - 15:18 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Tangani 7 Kasus Lakalantas Selama Operasi Keselamatan Toba 2025

Berita Terbaru